Bismillahi. الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِى بِنِعْمَتِهِ تَتِمُّ الصَّالِحَاتُ
Berikut kami umumkan nama-nama peserta yang dinyatakan lulus/diterima sebagai guru baru Al-Kahfi Islamic School (AIS) periode 2020/2021. Selamat atas nama-nama yang kami umumkan berikut ini. Dan kepada Bapak/Ibu saudara kami yang belum beruntung tetap semangat insyaAllah akan ada rejeki lain dari Allah Ta’ala. Fii amaanillah []